Hello Sobat, selamat datang, dipostingan Kali ini saya membagikan Tutorial Blogger. Disini Saya akan memposting Bagaimana cara memasang slideshow postingan di sidebar atau lebih tepatnya cara memasang slideshow artikel terbaru di blog. Slideshow ini berguna untuk menarik minat pengunjung untuk mengklik postingan kita juga sekaligus mempercantik Blog kita. Untuk yang sudah tidak sabar ingin mencobanya silahkan lakukan langkah-langkah berikut ini!
1. Login ke akun blog Anda
2. Pilih Tata Letak
3. Kemudian Klik Tambahkan Gadget
4. Pilih HTML/javascript
5. Copy Kode di bawah ini dan pastekan di HTML/javascript tadi.